Archive

Lampung Timur – Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1443 Hijriah 2022 Masehi, Kodim 0429/Lamtim membagikan zakat fitrah kepada warga yang berhak menerima, kegiatan berlangsung di Masjid Barokah Makodim, Jum’at (29/4). Pembagian zakat fitrah secara simbolis dipimpin langsung oleh Dandim 0429/Lamtim

LAMPUNG TIMUR – Bupati Lampung Timur M. Dawam Rahardjo bersama Kapolres Lamtim AKBP Zaky Akazar Nasution dan Dandim 0429/Lamtim Letkol Czi Puji Triwanto meninjau pos keamanan dan pos pelayanan mudik tahun 2022, Kamis (28/4). Dalam kesempatan tersebut M. Dawam Rahardjo

Lampung Timur – Komandan Kodim 0429/Lamtim Letkol Czi. Indra Puji Triwanto berikan pengarahan dan pembekalan kepada peserta calon Komponen Cadangan (Komcad) matra Darat, bertempat di Aula Gatot Soebroto, Jl. Soekarno-Hatta, Desa Mataram Marga, Kecamatan Sukadana, Kabupaten Lampung Timur, Kamis (28/4/2022).

METRO – Pemerintah Kota (Pemkot) Metro memastikan harga dan ketersediaan sembilan bahan pokok (Sembako) aman hingga lebaran Idul Fitri 1443 hijriah. Wali Kota Metro, Wahdi Sirajuddin mengatakan, setelah melakukan monitoring ke Pasar Margorejo dan Pasar Kopindo diketahui ketersediaan aman. “Untuk

METRO – Walikota Metro Wahdi Siradjuddin menyerahkan enam sertifikat tanah wakaf kepada penerima tanah (Nazhir) di Rumah Dinas Walikota setempat, Rabu (27/04/). Wahdi mengatakan tanah tersebut dibagikan untuk tiga kelurahan di Kota Metro, diantaranya Kelurahan Margodadi, Kelurahan Margorejo dan Kelurahan

Lampung Timur – Pemerintah Kabupaten Lampung Timur meraih empat penghargaan tingkat nasional dalam ajang TOP BUMD Award 2022 di Ball Room-Hotel Raffles Jakarta, Rabu (20/04). Dua dari empat penghargaan untuk Kabupaten Lamtim itu diberikan kepada Bupati Muhammad Dawam Rahardjo sebagai

Lamteng – Pemerintah Kabupaten Lampung Tengah kembali meraih predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Kepala BPK Provinsi Lampung Andri Yogama mengapresiasi upaya yang dilakukan oleh Pemkab Lampung Tengah dalam menciptakan pemerintahan yang bersih dan akuntabel sehingga

Lampung Timur – Acara penyerahan susu Serdadu di pimpin langsung Dandim 0429/Lamtim Letkol Czi. Indra Puji Triwanto, S.H, bertempat di lapangan apel Makodim, Jl. Soekarno-hatta, Desa Mataram Marga, Kecamatan Sukadana, Lampung Timur, Rabu Sore (27/4/2022). Tampak hadir, Kasdim 0429/Lamtim Mayor

SUKADANA – Bupati Lampung Timur M Dawam Dawam Rahardjo menghadiri kunjungan kerja Kepala Kantor Wilayah Kementrian Hukum dan HAM Lampung dan pengajian buka bersama yang dilaksanakan di Lembaga Pemasyarakatan Sukadana, Rabu (27/4). Kepala Lapas Sukadana, Jumadi mengatakan, kunjungan ini dapat

Lamteng – Dalam rangka mendukung upaya percepatan pencegahan dan penanggulangan stunting, Pemkab Lampung Tengah menggelar acara rembuk stunting tahun 2022 di Hotel Emersia, Selasa (26/4). Wakil Ketua Tim Percepatan Penanganan Stunting (TPPS) Lamteng, Rusmadi menjelaskan, berdasarkan data tahun 2021 angka